Membuat Efek Emboss Dengan Corel



Selamat Pagi semuanya, kali ini saya akan coba berbagi tutorial membuat efek emboss / timbul dengan sangat mudah dengan hanya menggunakan tool Coreldraw.

Efek emboss ini membuat suatu objek seakan akan berapa didalam objek yang lainnya, bisa dilihat seperti gambar-gambarnya.
berikut langkah langkahnya.

1. Siapkan objek gambar terserah suka-suka kita, bisa Download menggunakan Keywoard 'Wall/Dinding'.

2. Siapkan Objek ke-2 yang ingin kita buat efek embossnya bisa berupa Logo/symbol, bisa juga berupa Teks Saja ( Susuai kebutuhan ).\



3. Letakan objek Logo/symbol ditengah tengah Backgroung/gambar bisa dengan cara Pilih kedua objek dan tekan P pada keyboard, maka otomatis kedua objek akan berapa ditengah lembar kerja kita.


4. Lalu pilih kedua objek, objek logo terlebih dahulu lalu backgroun dan pilih 'Intersect' pada menubar seperti gambar berikut



Teknik ini adalah untuk menduplikasi objek bacjground supaya menjadi 2, setelah objek menjadi 2 lalu pilih objek hasil dari intersect tadi dan pilih menu Effect pada menu bar Effect > Adjust > 

Kemudian atur susai selera sampai warna objek yang didepan lebih gelap.


5. kalau sudah pas lalu kita lanjut dengan memberi Shadows / bayangan spuya terlihat efek timbulnya.



atur lever opacity dan feathering nya samakan seperti gambar yang dilingkari merah diatas.
lalu sesuaikan posisinya seperti gambar berikut :



dan kita sudah berhasil memubat efek Emboss / Timbul dengan Corel.

Untuk lebih jelas bisa menyimak video berikut :




Sekian tutorial pada kali ini, jangan lupa Like dan Subscribe ya :D
Semoga Bermanfaat.






0 Response to "Membuat Efek Emboss Dengan Corel"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel